PENERAPAN KONSEP ṬŪLU AZ-ZAMĀN MENURUT AZ-ZARNUJI DI PONDOK PESANTREN ASMA’ CHUSNA KRANJI KEDUNGWUNI PEKALONGAN

Abstract

AbstractImplementation of education that is very instant and commercial candamage the process of character building of the nation so that in the longterm make education not as a means of social reconstruction but socialdeconstruction. It is necessary that there is a long process in learning so thereis no moral decadence. The concept ofṭūluaz-zamān in the Ta‘līm alMuta‘allim according to Az-Zarnuji is very important as a terms of studying.Az-Zarnuji combines ṭūluaz-zamān with żaka' (intelligent), ḥirṣin,(willingness), iṣṭibārin (patient), bulgatin (money) and irsyādiustāżin(teacher guidance) as an inseparable entity to produce learners qualified andable to understand about the process of seeking knowledge both formal,informal and nonformal. Ṭūluaz-zamān is important for students to cultivateblessings but must be accompanied by khidmah (devotion), ta'allum(learning) and ta'alluq bi syaikh (relationship with the teacher).Kata Kunci: Ṭūlu az-zamān , Ta‘līm al-Muta‘allim, Az-ZarnujiAbstrakPenyelenggaraan lembaga pendidikan yang sangat instan dankomersial dapat merusak proses pembentukan karakter bangsa sehinggadalam jangka panjang menjadikan pendidikan bukan sebagai saranarekonstruksi sosial tapi dekonstruksi sosial. Proses pendidikan yang lamadalam menimba ilmu sangat penting agar tidak terjadi dekadensi moral.Konsepṭūlu az-zamān dalam kitab Ta‘līm al-Muta‘allim menurut Az-Zarnujisangat penting sebagai syarat menuntut ilmu. Az-Zarnujimengkombinasikanṭūlu az-zamān dengan żaka’ (cerdas), ḥirṣin, (kemauan),iṣṭibārin (sabar), bulgatin (ada uang) dan irsyādi ustāżin (bimbingan guru)sebagai satu kesatuan yang tidak bisa dipisahkan untuk menghasilkan pesertadidik yang berkualitas dan mampu memahami tentang proses mencari ilmubaik formal, informal maupun nonformal. Tulu az-zaman itu penting bagisantri untuk menumbuhkan berkah namun harus di sertai dengankhidmah(pengabdian), ta’allum (belajar) dan ta’alluq bi syaikh (hubungan dengankyai).Kata Kunci: Ṭūluaz-zamān,Ta‘līm al-Muta‘allim, Az-Zarnuji